Detail Cantuman
Advanced SearchPengembangan Aplikasi Sistem Reservasi Ticketing Online Travel Shuttle Service di Primajasa Tour Bandung
ABSTRAKSI
PRIMAJASATOUR adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa transportasi yang melayani jalur transportasi bandung-jakarta dan begitu juga sebaliknya dan selain jasa travel PRIMAJASATOUR juga menyediakan jasa rental untuk penyewaan mobil untuk customer. Selama ini PRIMAJASATOUR melakukan proses reservasi secara manual yang membutuhkan waktu dan biaya yang besar. Selain itu terkadang terjadi kesalahan penghitungan laporan penjualan dikarenakan tidak adanya bukti konkrit dan data yang dapat dimanipulasi oleh pegawai.baik dikarenakan kesalahan menghitung maupun kesalahan membaca/kehilangan data. Oleh karena itu dibutuhkan sistem yang terotomatisasi untuk mengatasi berbagai masalah yang terjadi pada sistem lama secara manual.
Sistem reservasi tiketing online merupakan solusi yang tepat untuk mengatasi masalah yang terdapat pada sistem manual yang didalamnya meliputi reservasi secara online yang dapat diakses dari cabang perusahaan dimanapun berada selama terkoneksi internet, dan meliputi perhitungan laporan penjualan dan aktifitas mobil secara terotomatisasi. Selain itu sistem juga mampu membuat berbagai laporan baik yang ditujukan untuk owner seperti laporan pendapatan periode dan harian serta laporan penjualan per CSO (customer Service Officer), dan aplikasi juga sudah dapat menangani cetak tiket penumpang yang selama ini dilakukan dengan cara manual.dan semua masalah yang didapat pada reservasi manual, dapat lebih baik ditangani dengan sistem reservasi online yang saat ini telah dipakai pada PRIMAJASATOUR yang juga terintegrasi dengan website perusahaan.
Kata Kunci :Reservasi ticketing online
Ketersediaan
TA/SI 67 | TA/SI 67 | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
TA/SI 67
|
Penerbit | ITHB : Bandung., 2009 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
Dosen Pembimbing I : Ayu Wulandari, MT.
Dosen Pembimbing II : Herastia Maharani, ST.
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain