Image of Analisis Harga Saham Perdana dan Transparansi Prospektus ( Studi Kasus pada PT. Krakatau Steel (Persero) Tbk.

Analisis Harga Saham Perdana dan Transparansi Prospektus ( Studi Kasus pada PT. Krakatau Steel (Persero) Tbk.



ABSTRAKSI
Fenomena yang mendasari penelitian ini adalah Initial Public Offering
(IPO) PT. Krakatau Steel (PTKS) yang menuai kontroversi mengenai kewajaran
harga saham perdana dan transparansinya. Yang menjadi tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui nilai wajar saham perdana dan penerapan prinsip
transparansi Good Corporate Governance, khususnya tingkat kecukupan
informasi pada IPO PTKS.
Hasil analisis yaitu harga wajar saham berdasarkan metode Discounted
Cash Flow (DCF) dengan pendekatan Operating Free Cash Flow (OFCF) adalah
Rp.1.215 untuk cost of equity dengan pendekatan Capital Asset Pricing Model
(CAPM), dan Rp. 2.794 untuk cost of equity dengan pendekatan Dividend
Discount Model (DDM). Hasil analisis berdasarkan Relative Valuation (RV)
dengan pendekatan EBITDA multiples dan Price/Earning Ratio (PER), masingmasing
adalah Rp. 1.051 dan Rp. 1.077. Hasil analisis tingkat kecukupan
informasi pada IPO PTKS dengan alat uji “Peraturan BAPEPAM No. IX. C.2
tentang Pedoman Mengenai Bentuk dan Isi Prospektus dalam Rangka Penawaran
Umum” adalah 92%.
Berdasarkan hasil penelitian tersebut, proposisi pertama dipenuhi, yaitu
harga saham perdana yang ditetapkan (Rp. 850) adalah undervalued, dan
proposisi kedua yaitu tingkat kecukupan pengungkapan informasi dalam
prospektus pada IPO PTKS tergolong kurang transparan, tidak terpenuhi.
Kata kunci: valuasi, Discounted Cash Flow, Relative Valuation, Good Corporate
Governance, transparansi


Ketersediaan

TA/AK 005TA/AK 005My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
TA/AK 005
Penerbit ITHB : Bandung.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
Dosen pembimbing I : Dr. Samuel P.D. Anantadjaya, Bsc., MBA., MM. Dosen pembimbing II : Mentiana Sibarani, SE
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this